Kita lahir tanpa mengetahui apapun yang ada dibumi ini ,hanya ada orang-ornga yang sayang kepada kita yang siapnmengurus kita .Mereka mulai mengajarkan kita tentang akhlak dalam bersikap ,tentang tata keramah ,sopan santun .Seiring berjalannya waktu kita mulai tumbuh ,banyak hal diluar sana yang mulai kita ketahui .Semua mulai kita ketahui saat kaki ini sudah mampu melangkah sendiri tanpa dituntun oleh orang tua kita.
Saat kita dewasa kita mulai mengawalinya dengan diri kita sendiri ,orang tua yang semakin tua hanya mampu memberikan kita nasihat ,sudah sepatutnya kita mengurusnya seperti mereka mengurus kita .Saat tua kita memiliki anak-anak yang harus kita jaga dengan kasih sayang ,agar kelak mereka mau mengurus dan menjaga kita seperti apa yang kita lakukan .
Tidak ada komentar:
Posting Komentar